Hai Urban Mama,
Saat ini sudah dapat dipastikan bahwa anak-anak kita akan mengenal internet.
Berbagai kekhawatiran timbul pada sebagian orangtua bila anak-anak
sudah mengaksesnya. Memisahkan atau bahkan melarang anak-anak untuk tidak menggunakan internet bukan jawaban dalam menyelesaikan
kekhawatiran kita sebagai orangtua. Yang perlu diketahui adalah
bagaimana menggunakannya secara aman agar anak-anak kita mendapat
manfaat yang lebih baik dalam menggunakannya.
Di #TUMNgopiCantik bulan ini, Ilya Alexander S yang merupakan praktisi internet akan berbagi informasi "Best Practice for Better and Safer Internet at Home".
Tanggal & Waktu :
Sabtu, 11 Februari 2017
11.00 - 13.00 WIB
Lokasi :
Eat and Eat fX Lifestyle Xentre, Lt.5 Ruang Juragan 1 & 2.
Jl. Jend. Sudirman Pintu 1, Senayan - Jakarta Pusat
HTM :
Rp50.000,-
Registrasi disini (klik) ya mama..
Informasi lebih lanjut :
Whatsapp - 0818408534
Email - [email protected]
Peserta acara #TUMNgopiCantik ini terbatas hanya untuk 20 orang agar diskusi berjalan lebih maksimal.
See you there Urban Mama! :)