Parenting / 10-12 Months
Stimulasi Untuk Bayi Baru Lahir

Stimulasi Untuk Bayi Baru Lahir

Dokter menjelaskan, kecerdasan anak dibentuk oleh tiga faktor yaitu genetik, gizi, dan stimulasi. Dokter menekankan bahwa stimulasi ini sama pentingnya untuk tumbuh-kembang anak, dan perlu cukup diberikan sejak saat anak masih bayi. Berikut beberapa tips memberikan stimulasi untuk bayi baru lahir.
  
Mudik Pertama Bersama Kirani

Mudik Pertama Bersama Kirani

Mudik lebaran tahun ini cukup spesial, karena ada si kecil Kirani yang ikut mudik ke Taluk Kuantan, Riau untuk pertama kalinya. Perjalanan mudik kali ini rutenya adalah Jakarta ā€“ Pekanbaru ā€“ Singapura. Nanti dari Pekanbaru kami harus menempuh perjalanan darat selama 4 jam ke Taluk Kuantan.
  
Hati-hati Mensterilisasi Bahan-bahan dari Plastik

Hati-hati Mensterilisasi Bahan-bahan dari Plastik

Saat Arkha berada di fase oral seperti sekarang ini, saya merasa penting untuk melindungi Arkha dengan mensterilisasi barang-barang yang dijilat atau diemutnya. Saya sangat khawatir karena banyak sekali bakteri dan kuman yang bisa mengontaminasi berbagai barang yang dijilat atau diemut tersebut, yang pada akhirnya dapat menyebabkan Arkha jatuh sakit.
  
Senang di Acara Pampers

Senang di Acara Pampers

Waktu diajak ikut event ini, saya semangat sekali karena kebetulan kedua putri saya, Qiana (5 bulan) dan Afika (19 bulan), juga menggunakan produk Pampers ini. Saya ingin datang melihat langsung demo produk Pampers oleh pakarnya dan mendengar testimoni ibu-ibu lain yang sudah yakin #PakaiPampers.
  
Yakin #PakaiPampers untuk Tumbuh Kembang Optimal

Yakin #PakaiPampers untuk Tumbuh Kembang Optimal

Memilih popok yang terbaik penting untuk membantu membuat bayi tetap merasa nyaman ketika tidur maupun beraktivitas. Proses tidur pada bayi dibutuhkan bukan hanya untuk menghilangkan rasa capek dan lelah, namun juga mempengaruhi tumbuh kembangnya.
  
DIY Toy Car Mat

DIY Toy Car Mat

Sudah lama saya ingin membuat jalanan untuk mobil-mobilan Qavi, tetapi belum sempat mewujudkannya. Saat akhirnya jadi, Qavi senang sekali dan belum bosan juga bermain dengan alas ini.
  
Membangun Kebiasaan Tidur yang Baik pada Anak

Membangun Kebiasaan Tidur yang Baik pada Anak

Tanda anak cukup tidur yaitu dapat tertidur sendiri dengan mudah di malam hari, terbangun dengan mudah pada waktu bangun yang normal, serta tidak memerlukan tidur siang yang melebihi kebutuhan sesuai perkembangannya.
  
Little Caterpillar Birthday Bash

Little Caterpillar Birthday Bash

Setelah lebih dari setahun kami ramai mengobrol di grup, maka kami sepakat untuk mengadakan playdate akbar tepat saat para bayi kami berusia setahun. Tema yang diambil adalah Little Caterpillar, terinspirasi dari buku cerita The Very Hugry Caterpillar. Kami sepakat mengambil tagline Iā€™m ONE and a Ton of FUN yang mewakili karakter bayi Januari.
  
Menggendong Bayi dengan Aman dan Nyaman

Menggendong Bayi dengan Aman dan Nyaman

Setelah 5 bulan menjadi ibu, akhirnya saya tahu barang-barang keperluan bayi apa saja yang benar-benar diperlukan; apa yang sebenarnya hanya sebatas keinginan; dan yang kalau tidak ada pun bukan masalah. Salah satu perlengkapan bayi yang wajib dimiliki menurut saya adalah gendongan.
  
Tidur Nyenyak Pakai Pampers

Tidur Nyenyak Pakai Pampers

Kenyamanan fisik selama bayi dan balita tidur yang dipengaruhi oleh faktor lingkungan seperti suhu ruangan, sirkulasi udara, cahaya, suara, alas tidur dan popok yang melekat di tubuhnya akan membuat siklus tidur REM dan non-REM bergantian secara alamiah dan teratur sehingga pertumbuhan fisik, emosi dan kognitif akan berkembang optimal.