Parenting
Bekal Buah Sejak Dini

Bekal Buah Sejak Dini

Pernah menebak isi kotak bekal anak sekarang? Bagi para mama yang mempunyai anak usia prasekolah atau SD mungkin mudah menjawabnya. Anak saya belum sekolah tetapi karena saya guru TK, bisa menebak dari mengamati isi bekal murid-murid. Tahun ajaran baru ini, murid-murid saya juga baru. Saat melihat kotak bekal mereka, ada dua diantaranya yang membuat saya tersadar. Mereka ini selalu membawa buah.
  
Parental Involvement

Parental Involvement

Apa itu parental involvement? Apakah sekadar keterlibatan orangtua dalam menghadiri pertemuan dengan guru di sekolah?
  
6 Tips Memotret si Kecil

6 Tips Memotret si Kecil

Setiap anak secara alami adalah foto model yang luar biasa. Mereka memiliki ekspresi-ekspresi menarik untuk diabadikan, yang tidak dimiliki oleh orang-orang dewasa.
  
10.000 Langkah Setiap Hari

10.000 Langkah Setiap Hari

10.000 langkah mungkin terdengar banyak dan melelahkan, tetapi sebenarnya kalau dijalani malah tidak terasa. Ini beberapa hal yang saya lakukan agar target 10.000 langkah tercapai dengan mudah.
  
Trihita Alam Eco School - Denpasar

Trihita Alam Eco School - Denpasar

Tidak ada kurikulum standar tertentu yang diikuti. Tidak ada buku pelajaran yang dipakai. Tidak ada AC di kelas. Bahkan tidak ada lantai keramik. Nyatanya, Jojo sudah hampir menyelesaikan tahun keduanya di preschool ini. Dan ia sangat menikmati setiap menitnya.
  
Melatih Anak Menjadi Penulis

Melatih Anak Menjadi Penulis

Kita tidak perlu menunggu anak bisa menulis untuk bisa melatihnya jadi penulis. Dasar penting menjadi seorang penulis adalah kekayaan ide dan kemampuan membuat cerita dengan alur yang menarik. Kemampuan ini sudah bisa diasah sejak anak sudah cukup lancar berbicara, sekitar usia 3 tahun atau tingkat prasekolah.
  
Mengakali Screen Time Menjadi Kegiatan Aktif Anak

Mengakali Screen Time Menjadi Kegiatan Aktif Anak

Dari banyak artikel yang saya baca, sebagian besar menyimpulkan bahwa menonton memberikan dampak negatif bagi anak. Walaupun tidak dapat dipungkiri, banyak video edukasi dan nursery rhymes yang cukup membantu anak saya dalam menambah perbendaharaan kata, mengenal berbagai macam lagu, hingga mengenal angka dan huruf. Untuk itulah saya berusaha mengakali screen time menjadi kegiatan aktif, bukan hanya pasif.
  
Sruvey TUM Biaya Sekolah 2021/2022

Sruvey TUM Biaya Sekolah 2021/2022

Setiap tahun, kami selalu mengadakan survey #TUMBiayaSekolah di Instagram kami. Tanggapan selalu beragam. Banyak yang shock dengan besarnya biaya sekolah anak tetapi ada juga yang makin siaga untuk menyiapkan dana pendidikan.
  
Mama Biarkan Aku

Mama Biarkan Aku

Memiliki anak yang mandiri adalah dambaan semua orangtua. Dalam hal bermain, saya meyakini bahwa kebersamaan dengan anak memang penting namun anak pun perlu waktu bebas tanpa intervensi, bahkan oleh orang tuanya sendiri.
  
Waktu Khusus Bersama Pasangan

Waktu Khusus Bersama Pasangan

Setelah putri kami lahir, semua rutinitas kami tentu berubah. Fokus kami berubah drastis. Padahal dulu, saat masih berdua, kami sering duduk berdua di teras, mengobrol-ngobrol sambil bercanda ria.