Membuat anak mencintai buku jauh lebih penting dibandingkan berhasil lancar membaca dalam waktu singkat. Saya ingin berbagi beberapa tips kepada urban mama, tentang proses belajar membaca Albert.
Saya ingin punya stroller yang bisa dipakai dari bayi baru lahir dengan kualitas bagus, keamanannya teruji, tetapi tetap kelihatan stylish serta ringan.
Yang bayi baru lahir butuhkan hanya tiga. Tiga hal tersebut adalah kehangatan dalam pelukan Mamanya, makanan dari payudara Mamanya dan rasa aman/dilindungi. Menyusui memenuhi ketiga kebutuhan tersebut.
Mencari buku berbahasa Inggris yang banyak tulisannya tapi menarik buat anak lower primary (SD 1-3) agak susah. Untungnya salah satu teman Andrew ada yang bawa Geronimo Stilton, dan sejak itu buku itu jadi favorit kami.
Semoga cerita saya ini bisa menginspirasi teman-teman untuk terus mengajarkan anak-anak agar gemar membantu orang lain, dan menanamkan rasa percaya diri pada mereka bahwa (kasarnya nih) ngga harus nunggu jadi orang kaya untuk bantu orang lain.
Mencari tempat alternatif untuk berlibur bersama anak di Singapura selain ke Universal Studio atau Singapore Zoo? Saya ingin berbagi beberapa tempat wisata lain yang menarik untuk anak-anak di Singapura dan sebagian besar gratis!