Akhir-akhir ini anak-anak dan orang dewasa sedang terkena demam Minions. Orang berlomba-lomba mengoleksi miniatur minion dari restoran cepat saji. Akhirnya saya memutuskan untuk membuat sendiri tokoh-tokoh minion ini dari gelas plastik untuk Alika.
Inspirasi membuat Dinosaur's Thumbprint Cookies ini datang dari Maha yang ikut-ikutan sibuk membuat kue kering dengan playdough dan mainan dinosaurusnya. Kali ini saya akan bagi salah satu resep favorit kue kering keluarga dan membuat stoples untuk hantaran lebaran spesial dengan sentuhan si kecil.
Terbukti lho, hal yang Aksa sukai bisa memancing Aksa untuk lebih banyak berbicara! Mungkin juga gambar dan lagu mempermudah Aksa untuk mengingat kata-kata. Saya pun berinisiatif menambah pengenalan bentuk geometri tersebut melalui beberapa cara berikut.
Ide membuat baby gift box ini muncul saat melihat kakak saya pernah membuatnya sendiri dari kardus bekas. Saat mau thilik bayi, saya coba membuat gift box dan malah lebih suka membuatnya sendiri seperti berikut ini.
Gummy Candy atau permen kenyal favorit anak-anak ternyata sudah populer sejak tahun 1922. Kali ini saya akan berbagi cara praktis membuat Gummy Candy dengan hanya menggunakan Jelly mix siap pakai, gelatin, air dingin dan mold favorit anak.
Beberapa waktu lalu di sekolah Sofie diadakan lomba recycle barang bekas dalam memperingati earth day. Ide pun muncul dalam pikiran saya ketika melihat beberapa botol bekas minuman di meja dan tatakan bekas kue ulang tahun kakek Sofie.
Sampai sekarang saya masih ingat sekali, sewaktu kecil suka dibuatkan kuda-kudaan dari batang pohon pisang yang kemudian saya tunggangi sambil berlarian mengelilingi perkarangan rumah. Seru sekali! Kemarin tiba-tiba saya juga ingat, saya pernah membuat mainan kuda-kudaan yang serupa untuk Rinjani.
Kalau ulang tahun pertama Akino dirayakan dengan mengundang keluarga dan sahabat terdekat, di tahun ini saat ulang tahun keduanya diisi dengan DIY yang lebih sederhana. Akino tidak suka kue cake, maka saat menyiapkan pestanya kali ini saya mencoba membuat sendiri kue ulang tahun dan snacknya.
Kali ini saya memberi Alika Five Senses Matching Activity yang membuatnya bisa mengeksplorasi bahan-bahan yang saya berikan dengan kelima indranya. Permainan ini tidak hanya mengandalkan indra mereka untuk menginvestigasi obyek, tetapi mengembangkan pola berpikir mereka untuk lebih kritis dalam menyelesaikan masalah.