Ada dua cara yang bisa dilakukan agar pekerjaan menyetrika menjadi jauh lebih mudah. Pertama, memilih pakaian mana saja yang harus disetrika; urban mama bisa memeriksanya dari label care instruction di bagian dalam pakaian. Kedua, harus memilih alat setrika yang tepat.
Sejak punya anak, duh rasanya saya ingin menjauhkan anak-anak dari nyamuk. Kesal sekali kalau sampai melihat ada bekas gigitan nyamuk pada anak-anak. Kasihan juga kalau tidur anak-anak terganggu karena nyamuk. Padahal kualitas tidur sangat penting bagi pertumbuhan anak-anak.
Salah satu pekerjaan rumah tangga yang selalu menjadi topik pembicaraan di antara para ibu adalah menyetrika. Rata-rata orang tidak suka menyetrika karena lama, panas, buang-buang waktu, dan menyebalkan.
Salah satu cara yang saya gunakan untuk bisa bekerja dengan efektif di dapur adalah dengan memanfaatkan berbagai teknologi untuk membantu pekerjaan di dapur. Dengan cara itu, memasak bisa lebih cepat dan mudah!
Ruang attic ini adalah salah satu alasan saya memilih apartment ini sebagai kediaman kami, Saya jadikan kamar bermain untuk anak-anak dengan pertimbangan cukup luas, bentuknya yang unik dan terletak di lantai atas apartment kami alias tidak berbatasan langsung dengan tetangga di bawah.
Salah satu tujuan saya dan suami melakukan renovasi rumah adalah supaya Lana punya kamar sendiri dan belajar untuk tidur sendiri. Karena untuk Lana, maka semua pemilihan furniture serta pemilihan warna cat selalu melibatkan Lana.
Ternyata praktis sekali ya memakai Royal Palmia Butter Margarine ini. Saya jadi lebih hemat waktu karena tidak perlu terlebih dahulu menakar dan mencampur butter dan margarine secara terpisah.
Dari seluruh stok bahan makanan di rumah, yang jadi salah satu favorit kami sekeluarga adalah keju. Ya, produk olahan dari susu yang satu ini terkenal lezat sekaligus kaya gizi.
Yang paling berat setelah ditinggal ART adalah mengembalikan ritme kehidupan seperti sebelum ada ART. Selama ini saya terbantu sekali karena bisa fokus mengurus anak-anak dan sekarang tiba-tiba saya harus kembali mengerjakan semuanya.