Parenting
Bahagia Bepergian Bersama si Kecil

Bahagia Bepergian Bersama si Kecil

Siapa yang ketika anak sudah lahir, sempat terbesit pikiran 'Saya tidak akan bisa pergi kemana-mana nih!' ? Kalau saya, ya. Ketika Albi lahir, saya senang membayangkan 24 jam waktu kami akan dihabiskan bersama. Setelah masuk kerja pun, sangat berat bagi saya meninggalkan Albi di rumah. Ajakan teman-teman untuk hang-out pun seringkali saya tolak. Terus, jadinya tak pernah kemana-mana setelah punya anak?
  
Luangkan Waktu 15 Menit per Hari untuk Mewujudkan Impian

Luangkan Waktu 15 Menit per Hari untuk Mewujudkan Impian

Begitu ingat pada mimpinya, seorang ibu malah merasa bersalah dan khawatir akan menelantarkan kewajibannya. Karena itulah seorang ibu cenderung menyingkirkan passion-nya. Hal ini sebetulnya tidak sehat karena akan membuat ibu tidak bahagia. Ada kebutuhan aktualisasi diri yang tidak terpenuhi.
  
Strawberry Hemangioma pada Luna

Strawberry Hemangioma pada Luna

Anak saya, Luna (20 bulan) punya semacam bercak kemerahan di dahi kiri atas. Waktu Luna lahir, bercak itu tidak ada. Namun setelah seminggu baru mulai terlihat. Awalnya hanya bintik kecil merah yang saya kira bekas gigitan nyamuk, tetapi lama-kelamaan makin jelas.
  
Ruang Depan Ramah Anak

Ruang Depan Ramah Anak

Saya menyiapkan satu ruang khusus di rumah yang diberi nama RDRA (Ruang Depan Ramah Anak). Ruang ini menjadi tempat putri saya, Hasna (2 tahun 8 bulan), bisa membongkar semua mainan dan bermain sepuasnya. Aktivitas homeschooling anak usia dini juga banyak kami lakukan di RDRA.
  
Ayo Bermain dengan Alam!

Ayo Bermain dengan Alam!

Coba Urban Mama perhatikan, sehari-hari kita pasti lebih banyak menghabiskan waktu di dalam ruangan daripada di luar, kan? Kesadaran dan kepekaan anak akan pentingnya menjaga alam juga menjadi sangat minim. Ini menjadi tantangan bagi kami yang tinggal di apartemen dan membuat saya lebih memperhatikan hubungan si kecil dengan alam.
  
Menyusui Nyaman dengan IUD Andalan

Menyusui Nyaman dengan IUD Andalan

Tidak lama setelah kelahiran Rumi, ibu mertua sempat mengingatkan agar saya segera menggunakan alat kontrasepsi agar “aman”. Saat itu saya kira menyusui adalah kontrasepsi alami. Dokter kandungan pun menjelaskan banyak hal tentang alat kontrasepsi dan menyarankan agar kami tetap menggunakannya karena tetap berpotensi hamil walaupun menyusui.
  
Staycation di Morrissey Jakarta, Hotel yang Ramah Anak

Staycation di Morrissey Jakarta, Hotel yang Ramah Anak

Menjelang anak-anak ulang tahun, saya dan suami merencanakan untuk staycation. Kalau tahun lalu kami staycation di Ancol, tahun ini kami memilih Morrissey Hotel Residences Jakarta.
  
Mengenalkan Alat Transportasi Melalui Cerita Seru

Mengenalkan Alat Transportasi Melalui Cerita Seru

Membaca cerita petualangan bersama alat transportasi, membuat Rey bisa berimajinasi lebih luas. Rey jadi membayangkan bisa melihat air terjun jika berpetualang dengan perahu atau melihat Monas ketika berpetualang dengan kereta. Senang sekali akhirnya ada buku lokal dengan kualitas cerita dan kertas yang bagus untuk anak seusia Rey.
  
DIY Toddler Travel Doodle Pad

DIY Toddler Travel Doodle Pad

Kaitlynn suka sekali menulis atau mencorat-coret kertas. Saya lalu mendapatkan ide untuk membuat travel doodle pad agar ia bisa mengisi waktu luang di pesawat. Cara membuatnya sangat mudah, bahan-bahannya juga sangat mudah didapatkan.
  
Love Is...

Love Is...

Buku 'Love Is' menggambarkan momen-momen kecil yang manis, penuh cinta. Namun bukan cinta muluk-muluk yang bertaburan berlian.