Parenting / Toddler
Ada Apa di Setu Babakan?
Saya mengajak Arasy (saat itu 10 bulan) berjalan-jalan di Setu Babakan di hari Minggu pagi. Ternyata cukup nyaman untuk bawa bayi dengan stroller-nya, jalur di sekitar setu ramai dengan warga dan rindang dengan pepohonan.Empat Bayi Naga dari Bandung
Tanggal 8 Desember lalu menandai genapnya usia 1 tahun bayi naga keempat kami. Kami? Ya, kami: Sondang, Ranni, Mitha dan Wiwit.Ayo Memancing!
Belum lama ini Neng Alit betah bermain cukup lama di wahana pancing pada sebuah taman bermain. Saya jadi berpikir untuk membuat sendiri permainan memancing ini di rumah.