Activities
Melihat Orangutan di Nyaru Menteng

Melihat Orangutan di Nyaru Menteng

Sewaktu tinggal di kota Palangkaraya Propinsi Kalimantan Tengah, kami sempat mengunjungi Pusat Reintroduksi Orangutan di Nyaru Menteng. Letaknya di tengah hutan, sekitar 28 km dari Palangkaraya.
  
Jalan-jalan ke Bali Zoo

Jalan-jalan ke Bali Zoo

Untuk keluarga dengan putra-putri yang masih kecil, yang ingin bersantai dan tidak banyak bermain-main, sambil menikmati udara terbuka dan aneka satwa beserta unsur edukasinya, maka Bali Zoo adalah tempat yang tepat.
  
Melukis Wajah

Melukis Wajah

Ketika pergi berjalan-jalan, saya iseng membeli face painting kit khusus untuk anak-anak. Saat bangun tidur, Kana tiba-tiba teringat dengan perlengkapan melukis wajah itu dan langsung meminta saya untuk melukis wajahnya.
  
Berkirim Surat

Berkirim Surat

Berkirim kartu ucapan rasanya sudah tidak lagi menjadi tradisi yang dilakukan sekarang ini. Orang lebih memilih pesan elektronik karena cepat, murah, dan mudah. Tapi kok rasanya kurang berkesan, ya?
  
Lessons Learned From My First 10K

Lessons Learned From My First 10K

Akhirnya saya memberanikan diri menjajal lari jarak 10K. Lebih karena terdorong rasa penasaran, daripada menunggu sampai ada lomba 10 km diadakan.
  
Puzzle Favorit

Puzzle Favorit

Saya suka sekali membelikan puzzle untuk Arza. Menyusun puzzle adalah salah satu favorit kami. Dan Puzzle Profesi dari Erlangga ini adalah yang pertama selalu dicari Arza setiap hari.
  
Visiting S.E.A Aquarium

Visiting S.E.A Aquarium

There are two aquariums in Sentosa Island, the old Underwater World Singapore and the new S.E.A Aquarium. S.E.A Aquarium was said to have the world biggest fish tank at the moment.
  
Liburan Ke Garut

Liburan Ke Garut

Cita-cita kami dulu ingin berbulan madu ke Kampung Sampireun, sayangnya tidak kesampaian. Alhamdulillah akhirnya liburan ke Garut terlaksana November lalu, walaupun judulnya bukan berbulan madu, karena mengajak 3 anak lengkap dengan kakung utinya.
  
Taman Rekreasi Wiladatika Cibubur

Taman Rekreasi Wiladatika Cibubur

Beruntung sekali saya tinggal di daerah yang dekat dengan hutan dan taman kota; hanya berjarak sekitar 2 km dari rumah. Salah satu taman kota yang sering saya dan keluarga kunjungi adalah Taman Rekreasi Wiladatika Cibubur.
  
Albert Bertemu Sinterklas

Albert Bertemu Sinterklas

Kebetulan saya melihat pengumuman Sinterklas akan datang ke Jakarta dan saya langsung berniat mengajak Albert untuk bertemu Sinterklas. Rata-rata anak kecil percaya pada Sinterklas dan pasti senang sekali kalau bisa bertemu langsung.