Parenting
Perjalanan Mudik Menyenangkan Bersama Anak

Perjalanan Mudik Menyenangkan Bersama Anak

Pulang mudik ke kampung halaman adalah perjalanan yang sangat dinanti-nantikan, tetapi sekaligus membuat jantung berdebar-debar. Setidaknya, bagi saya ya. Antusiasme merencanakan perjalanan pulang ke kampung halaman bercampur dengan rasa waswas, apakah si kecil akan tenang & kooperatif selama perjalanan nanti?
  
Jalan-Jalan Sore di Taman Kota Waduk Pluit

Jalan-Jalan Sore di Taman Kota Waduk Pluit

Di Jakarta sudah mulai ada banyak taman kota yang dapat menjadi alternatif bagi para orangtua untuk mengajak anak-anaknya menikmati aktivitas luar ruang. Salah satunya adalah Taman Kota Waduk Pluit, Jakarta Utara.
  
Ramadhan Seru Meramaikan Masjid Bersama Anak-Anak

Ramadhan Seru Meramaikan Masjid Bersama Anak-Anak

Untuk meramaikan masjid selama bulan puasa, kami saling bantu membuat kegiatan agar anak-anak semangat menyambut datangnya bulan Ramadhan dan menjalaninya. Berikut kegiatan yang berlangsung beberapa waktu terakhir.
  
Yuk, Olahraga!

Yuk, Olahraga!

Sindiran dan protes dari suami cukup membuat saya tersadar. Mulailah saya bertekad untuk kembali melakukan olahraga secara rutin. Pilihan olahraga saya jatuh pada lari. Selain kembali berlari, saya juga memiliki PR yang tak kalah penting, yaitu menerapkan hidup seimbang.
  
Mango Flower Sticky Rice

Mango Flower Sticky Rice

Kali ini saya akan berbagi cara membuat Mango Sticky Rice, dessert asal Thailand yang menjadi salah satu menu andalan berbuka puasa keluarga. Tidak seperti dessert lainnya, Mango Sticky Rice ini disajikan disajikan dengan cara dibentuk seperti bunga.
  
Selembut Sentuhan Tangan Ibu

Selembut Sentuhan Tangan Ibu

Kali ini Pampers mengangkat tema #MomenPertama karena momen pertama antara ibu dan bayi adalah momen istimewa. Untuk itulah Pampers ingin menemani para ibu dan bayi di perjalanan pertama mereka yang indah.
  
Dapur dan Ruang Makan Ramah Anak

Dapur dan Ruang Makan Ramah Anak

Belajar dari pengalaman dan kebiasaan kami, saya mencoba untuk menata dapur dan ruang makan yang nyaman, menyenangkan serta ramah untuk seluruh anggota keluarga. Tujuannya, agar dapur dan ruang makan bisa menjadi tempat yang produktif sekaligus mempererat bonding antar anggota keluarga.
  
Tedhak Siten Freya

Tedhak Siten Freya

Pada bulan Mei lalu kami sudah melaksanakan aqiqah untuk Freya yang digabung juga dengan acara tedhak siten. Tedhak siten adalah upacara dalam tradisi budaya Jawa yang dilakukan ketika anak pertama belajar jalan dan dilaksanakan pada usia sekitar tujuh atau delapan bulan.
  
Ramadhan Bersama si Kecil

Ramadhan Bersama si Kecil

Sebagai ibu bekerja dengan dua anak, menyediakan menu berbuka puasa dan sahur merupakan ritual yang menyenangkan buat saya. Namun ada pengalaman saat sahur Ramadhan beberapa tahun yang lalu, waktu anak pertama masih bayi.
  
Berkunjung ke Rumah Makan Asep Stroberi

Berkunjung ke Rumah Makan Asep Stroberi

Long weekend yang lalu saat ke kota Bandung, salah satu saudara sudah berencana mengunjungi Rumah Makan Asep Stroberi. Terletak di Nagreg, dari Bandung arahnya menuju Garut, jika perjalanan lancar cukup ditempuh hanya dalam waktu 1 jam saja.