Parenting / Pregnancy
Pengalaman Hamil Kembar

Pengalaman Hamil Kembar

Bila dibandingkan dengan kehamilan pertama, kehamilan kedua ini memang rasa-rasanya tidak semudah dan seaktif saat kehamilan pertama. Namun tentu saja kadar excitement-nya bisa dibilang sama atau bahkan lebih karena kami akan dikaruniai bayi kembar. How cool is that?
  
Hamil Setelah Operasi Leher Rahim

Hamil Setelah Operasi Leher Rahim

Apa yang terjadi jika hasil pap smear positif dan sebagian leher rahim harus dibuang? Bisakah kita hamil? Kalau bisa, apakah ada risikonya? Ini pertanyaan-pertanyaan yang muncul setelah saya menerima hasil pap smear positif dari klinik kesehatan.
  
Tips Usir Radang Tenggorokan

Tips Usir Radang Tenggorokan

Gangguan terberat buat saya selama hamil adalah radang tenggorokan. Karena jika si radang tenggorok datang, pasti akan bawa teman-temannya, antara lain demam dan flu.
  
Long Distance Marriage

Long Distance Marriage

Menjadi pelaku hubungan jarak jauh selalu menghadapkan kita pada dua kondisi: jatuh atau justru menjadi sumber inspirasi.
  
Pemeriksaan Mata Minus Sebelum Persalinan

Pemeriksaan Mata Minus Sebelum Persalinan

Mengejan saat proses persalinan sebenarnya tidak berpengaruh langsung ke mata, namun untuk mengurangi resiko terburuk bagi mata maka dokter kandungan biasanya menganjurkan ibu hamil dengan mata minus tinggi untuk memeriksakan kondisi mata sebelum persalinan.
  
Mengapa Ibu Hamil Perlu Asupan Air yang Cukup?

Mengapa Ibu Hamil Perlu Asupan Air yang Cukup?

Menurut dokter, pada masa kehamilan, asupan air yang diperlukan ibu meningkat secara berkala untuk mendukung sirkulasi janin, produksi air ketuban, dan peningkatan volume darah.
  
Dehidrasi Mengganggu Kehamilan

Dehidrasi Mengganggu Kehamilan

Saya selalu membawa air putih setiap bepergian ke mana-mana. Kebiasaan ini berawal saat saya sering merasa sakit kepala ketika hamil Yoona.
  
Kejutan untuk Teman Sekantor

Kejutan untuk Teman Sekantor

Saya selalu merasa ikutan senang kalau mendengar ada teman yang hamil, sambil mengirim doa agar perjalanan kehamilannya lancar selama sembilan bulan.
  
Melahirkan Bayi Sungsang dengan Cara Normal

Melahirkan Bayi Sungsang dengan Cara Normal

Saya sungguh tidak mengira akan melahirkan anak saya yang posisinya sungsang dengan cara normal.
  
February 14th Is a Heart Day

February 14th Is a Heart Day

Bagi keluarga kami tanggal 14 Februari adalah Congenital Heart Defect (CHD) awareness day atau di Indonesia dikenal dengan istilah Penyakit Jantung Bawaan (PJB).