Parenting / Dads
10 Parenting Tips That I Learned from My Mom

10 Parenting Tips That I Learned from My Mom

Banyak hal bisa kita pelajari dari ibu yang dapat dikatakan telah lulus membesarkan kita, seperti berbagai tips berkaitan dengan pengasuhan. Saya sangat beruntung memiliki ibu yang cukup modern meski terkadang ilmunya perlu sedikit saya sesuaikan dengan situasi dan kondisi saat ini.
  
MoneySmart Parent Permudah Perjalanan Menjadi Orangtua

MoneySmart Parent Permudah Perjalanan Menjadi Orangtua

Apa momen yang berkesan bagi urban Mama saat hamil? Kalau saya, rangkaian pemeriksaan TORCH dan lainnya dalam satu sesi sebesar Rp5 juta menjadi salah satu momen tak terlupakan. Suatu ketika, saya pun tersadar bahwa saya sebenarnya masih bisa riset biaya cek lab di berbagai laboratorium lainnya untuk mendapatkan harga yang jauh lebih murah.
  
Dana Pendidikan dan Stabilitas Keuangan Keluarga

Dana Pendidikan dan Stabilitas Keuangan Keluarga

Memasuki penghujung tahun, banyak sekolah mulai membuka pendaftaran tahun ajaran baru. Apakah Urban Mama sudah bersiap-siap mulai hunting mencari sekolah untuk si kecil? Nah, urban Mama bisa cari-cari info biaya sekolah untuk anak lewat survei #TUMBiayaSekolah.
  
Mencintai Dengan Lebih Baik Bersama Keluarga Kita

Mencintai Dengan Lebih Baik Bersama Keluarga Kita

Bermimpi menjadi orangtua adalah satu hal. Menjalaninya adalah hal yang berbeda. Tidak sedikit pasangan yang menikah, berupaya keras agar dikaruniai keturunan, namun merasa kewalahan dalam menjalani peran baru sebagai orangtua. Bukannya penuh dengan kebahagiaan, terkadang justru kita disibukkan dengan ketidaksiapan menghadapi berbagai konflik dalam keluarga sehari-hari.
  
Pentingnya Anak Belajar Menerima Kekalahan

Pentingnya Anak Belajar Menerima Kekalahan

Sebagai orangtua, kita akan selalu merasa senang saat si kecil bisa menjadi yang terbaik, misalnya dalam pelajaran di sekolah, lomba mewarnai, belajar mengaji, les berenang, dan sebagainya. Memang berusaha menjadi nomor satu itu penting, tetapi bagi saya, mengajari anak untuk kalah dan tetap lapang dada juga tak kalah pentingnya.
  
Umrah Bersama Si Kecil

Umrah Bersama Si Kecil

Ini merupakan umrah kedua saya tetapi pengalaman kali ini luar biasa berbeda karena saya mengajak Azima ikut serta, yang saat itu usianya masih 13 bulan.
  
Tinggal di Apartemen Bersama Balita

Tinggal di Apartemen Bersama Balita

Kenyataannya setelah menikah dan berkeluarga, kami harus tinggal di rumah sewa apartemen. Tinggal di apartemen memang ada kelebihan dan kekurangannya. Namun bukannya tidak mungkin nyaman tinggal di apartemen. Berikut beberapa tips yang Urban mama-papa dapat lakukan untuk mempermudah kondisi tinggal di apartemen.
  
Serunya Mengajak Anak ke Pameran Flona di  Lapangan Banteng

Serunya Mengajak Anak ke Pameran Flona di Lapangan Banteng

Yuk Urban Mama, ajak keluarga dan sahabat untuk bisa datang sebelum Pameran Flona 2019 berakhir Sabtu 7 Oktober 2019 ini. Tidak hanya melihat hal-hal baru di Pameran Flona tapi juga bisa menikmati banyaknya taman bermain yang disediakan di Taman Lapangan Banteng.
  
Hunting Sekolah Dasar

Hunting Sekolah Dasar

Di sebuah sekolah, untuk masuk SD bisa mencapai 20 juta. Wow... Siapa sih yang ngga ingin menyekolahkan anaknya di sekolah yang bermutu, tapi kalau memaksakan diri, malah jadi sengsara, kan?
  
Metoda Pengajaran Montessori

Metoda Pengajaran Montessori

Anak-anak bangga dan percaya diri karena guru memberi kepercayaan bahwa, "Kamu bisa!".